Dari Dasar Laut Pulau Sangiang, TNI AL Kibarkan Bendera Merah Putih HUT RI Ke-80

Mimbarmaritim.com (Banten) Dalam momen penuh semangat kebangsaan, Pangkalan TNI Angkatan Laut (Lanal) Banten menggelar upacara pengibaran Bendera Merah Putih yang penuh makna, dimulai dari dasar laut hingga berkibar megah di permukaan perairan Pulau Sangiang, dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia, Minggu (17/8/2025). Mengusung Tema “Bersatu berdaulat Rakyat Sejahtera Indonesia Maju” Pengibaran …

Lanjutkan membaca Dari Dasar Laut Pulau Sangiang, TNI AL Kibarkan Bendera Merah Putih HUT RI Ke-80

Pelindo Regional 4 Samarinda Bersama KSOP Kelas I Samarinda dan Unsur Maritim Gelar Upacara HUT RI Ke-80

Mimbarmaritim.com (Samarinda) PT Pelabuhan Indonesia (Persero) Regional 4 Cabang Samarinda dan Pelindo Group wilayah kerja Samarinda menghadiri pelaksanaan Upacara Peringatan Detik-detik Proklamasi Hari Ulang Tahun (HUT) Republik Indonesia ke-80 Tahun 2025 bersama Kantor Kesyahbandaran dan Otoritas Pelabuhan (KSOP) Kelas I Samarinda bertempat di Dermaga Pelabuhan Samarinda, Kalimantan Timur, Minggu (17/8/2025). Bertindak sebagai Inspektur Upacara Peringatan …

Lanjutkan membaca Pelindo Regional 4 Samarinda Bersama KSOP Kelas I Samarinda dan Unsur Maritim Gelar Upacara HUT RI Ke-80

Pelindo Group Wilayah Kerja Makassar Gelar Upacara Peringatan HUT ke-80 Kemerdekaan RI

Mimbarmaritim.com (Makassar) PT Pelabuhan Indonesia (Persero) atau Pelindo Group Wilayah Kerja Makassar menyelenggarakan upacara bendera dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia. Upacara digelar di halaman parkir Kantor Pelindo Regional 4 di Makassar, Minggu (17/8/2025). Direktur Utama Pelindo, Arif Suhartono bertindak selaku inspektur upacara yang memimpin jalannya upacara dengan penuh khidmat. …

Lanjutkan membaca Pelindo Group Wilayah Kerja Makassar Gelar Upacara Peringatan HUT ke-80 Kemerdekaan RI

Pangkalan KPLP Tanjung Priok Rayakan HUT ke-80 Kemerdekaan RI Dengan Semangat “Bersatu Berdaulat, Rakyat Sejahtera, Indonesia Maju”

Mimbarmaritim.com (Jakarta) Kementerian Perhubungan Cq Direktorat Jenderal Perhubungan Laut, Direktorat KPLP melalui Pangkalan Kesatuan Pengawasan Laut dan Pelayaran (KPLP) Tanjung Priok menyelenggarakan upacara Peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia pada hari ini, Minggu (17/8/2025). Peringatan HUT RI ke-80 ini mengusung tema "Bersatu Berdaulat, Rakyat Sejahtera, Indonesia Maju," upacara ini dipimpin langsung oleh …

Lanjutkan membaca Pangkalan KPLP Tanjung Priok Rayakan HUT ke-80 Kemerdekaan RI Dengan Semangat “Bersatu Berdaulat, Rakyat Sejahtera, Indonesia Maju”

IPC TPK Hijaukan Terminal di Hari Kemerdekaan Ke-80

Mimbarmaritim.com (Jakarta) Menyemarakkan peringatan hari Kemerdekaan Republik Indonesia ke-80, IPC Terminal Petikemas melaksanakan penanaman 250 pohon di terminal petikemas yang tersebar di 6 kota seluruh Indonesia. Kegiatan ini dilaksanakan dalam rangka mendukung Tree Planting Program : "High Plantation, Zero Emission" yang diselenggarakan Subholding Pelindo Terminal Petikemas secara serentak di seluruh terminal yang dikelola, Jumat (15/8/2025) …

Lanjutkan membaca IPC TPK Hijaukan Terminal di Hari Kemerdekaan Ke-80

TPS Sambut Layanan Baru di Bulan Agustus 2025

Mimbarmaritim.com (Surabaya) PT Terminal Petikemas Surabaya (TPS), anak perusahaan Subholding Pelindo Terminal Petikemas (SPTP), kembali dipercaya untuk melayani layanan baru pada bulan Agustus 2025 yang diberi nama NCI NJX NIS Service. Service ini akan secara reguler sandar di TPS dengan total 3 kapal yang dioperatori oleh Perusahaan Pelayaran PIL dan masing - masing 1 kapal …

Lanjutkan membaca TPS Sambut Layanan Baru di Bulan Agustus 2025

Melalui Program “High Plantation, Zero Emission”, TPS Berkontribusi Pengurangan Emisi Karbon

Mimbarmaritim.com (Surabaya) PT Terminal Petikemas Surabaya (TPS) melaksanakan program penghijauan dengan menanam 80 pohon di area terminal pada Jumat, (15/8/2025). Kegiatan ini melibatkan sekitar 50 pekerja serta jajaran direksi, dan digelar serentak sebagai bagian dari komitmen perusahaan terhadap keberlanjutan lingkungan. Program penghijauan yang dilaksanakan di bawah naungan SPTP Group ini mengusung tema "High Plantation, Zero …

Lanjutkan membaca Melalui Program “High Plantation, Zero Emission”, TPS Berkontribusi Pengurangan Emisi Karbon

Tingkat Kepatuhan Type Approval Manufaktur Alat Navigasi, Radio dan Keselamatan Kapal Meningkat Pesat Pada INAMARINE Tahun 2025

Mimbarmaritim.com (Jakarta) Kementerian Perhubungan Cq Direktorat Jenderal Perhubungan Laut melalui Kantor Balai Teknologi Keselamatan (BTKP) telah melaksanakan peninjauan dan berkunjung pada pameran INAMARINE di JIExpo yang diselenggarakan di Kemayoran - Jakarta, pada tanggal 29 Juli 2025 lalu. Pameran INAMARINE yang mengusung tema "Sustainable Blue Industries For A Resilent Maritime Future" diselenggarakan pada tanggal 29 - …

Lanjutkan membaca Tingkat Kepatuhan Type Approval Manufaktur Alat Navigasi, Radio dan Keselamatan Kapal Meningkat Pesat Pada INAMARINE Tahun 2025

Pelindo Regional 2 Cabang Sunda Kelapa Berbagi “Jumat Berkah”

Mimbarmaritim.com (Sunda Kelapa) Pelindo Regional 2 Cabang Sunda Kelapa bersama Persatuan Istri Pegawai (PIP) mengadakan kegiatan sosial “Jumat Berkah” dengan membagikan paket makanan kepada Tenaga Kerja Bongkar Muat (TKBM) dan para sopir truk yang beraktivitas di area pelabuhan Sunda Kelapa, Jakarta Utara, Jumat (15/8/2025). Kegiatan ini dilaksanakan pada Jumat pagi di beberapa titik strategis di …

Lanjutkan membaca Pelindo Regional 2 Cabang Sunda Kelapa Berbagi “Jumat Berkah”

Antisipasi Dampak ROB, Pelabuhan Sunda Kelapa Maksimalkan Pengerjaan Proyek Tanggul

Mimbarmaritim.com (Jakarta) Hujan deras yang mengguyur Pelindo Regional 2 Cabang Sunda Kelapa di kawasan Pelabuhan Sunda Kelapa pada Selasa (12/8/2025) siang menyebabkan beberapa ruas jalan di dalam area pelabuhan Sunda Kelapa tergenang air di beberapa titik. Hal ini terjadi karena kapasitas saluran drainase menurun karena terdampak banjir yang membawa lumpur pasir. Tim Pelabuhan Sunda Kelapa …

Lanjutkan membaca Antisipasi Dampak ROB, Pelabuhan Sunda Kelapa Maksimalkan Pengerjaan Proyek Tanggul